Cara Mengecek Apakah Antivirus Kita Bekerja



Saya dapat dari sebuah artikel posting di internet,..kemudian saya berfikir ga ada salahnya pengetahuan ini saya bagikan bagi yang blm mengetahuinya. berikut ulasanya

Jika anda ragu apakah antivirus di komputer anda bekerja atau tidak, kita bisa mengetest dengan menggunakan script yang disediakan oleh EICAR (European Institute for Computer Anti-virus Research)

Cara Mengecek Apakah Antivirus Kita BekerjaCaranya adalah sebagai berikut :
1. Buka Notepad anda, lalu copy dan paste kode dibawah ini di notepad anda.

X5O!P%@AP[4\PZX54(P^)7CC)7}$EICAR-STANDARD-ANTIVIRUS-TEST-FILE!$H+H*

2. Teks yang dipaste harus dalam keadaan Horizontal.
3. Lalu Save As Notepad anda dengan ekstension .com, nama terserah anda.
Contoh : antiviruscheck.com
4. Jika beberapa saat setelah anda melakukan Save As file tersebut dan antivirus anda langsung mendeteksi sebagai virus maka antivirus anda berarti bekerja dengan baik.

Jangan takut file yang tadi kita buat tidak akan menginfeksi komputer kita walaupun terdeteksi oleh anti virus.
Text Code Yang Saya tuliskan diatas adalah Standard Text yang digunakan Oleh Para Developer Anti Virus Khususnya Oleh EICAR (European Institute for Computer Anti-virus Research).
EICAR sendiri merupakan badan yang fokus dalam bidang virus dan mereka menciptakan sebuah standarisasi terhadap antivirus.
Standarisasi ini digunakan untuk melihat reaksi antivirus ketika mendeteksi file yang dibuat oleh EICAR yaitu text file yang tadi kita buat dengan notepad.




Share your views...

0 Respones to "Cara Mengecek Apakah Antivirus Kita Bekerja"

Post a Comment

Blog ini adalah " Dofollow" Komentar Akan Langsung Ditampilakn Tolong Jangan Nyepam ya, Kunjungi Situs Dofollow lainya di Jual Beli Notebook Bekas dan Harco Komputer dan Info Teknologi dan Tips Komputer
Perhatian != Menyertakan Url Life link di Komentar atau Menggunakan nama dan link yang sama secara berulang akan di anggap SPAM oleh Filter kami dan Otomatis tidak akan diterbitkan =

Note: Only a member of this blog may post a comment.

 

Di Update © 2012 Blog Info Tips Dan Artikel Komputer All Rights Reserved Thesis WordPress Converted by Tutors.info