Konsumen Cerdas Paham Perlindungan Konsumen
Perlunya kesadaran dan pemahaman akan perlindungan konsumen cerdas adalah suatu bentuk nyata dari para pelaku usaha ataupun produksi serta kegiatan yang menyangkut kegiatan jual beli dan jasa dalam hal menjaga kualitas layanan dan hasil produk sehingga bisa diterima oleh semua lapisan konsumen secara terus-menerus dan berkesinambungan.
Terlebih lagi bagi konsumen sendiri harus lebih cerdik dan cerdas memahami mengenai hak mereka dalam mendapatkan jaminan perlindungan dari produk yang mereka gunakan, ini yang di namakan Konsumen Cerdas Paham Perlindungan Konsumen.
Di harapkan nanti pada peringatan Hari Konsumen Nasional 2013, masyarakat kita makin pintar dalam membedakan barang konsumtif mereka lewat ikatan jual beli serta perdagangan yang mereka lakukan. karena antara penjual dan pembeli dalam hal ini konsumen memiliki hubungan yang erat dalam proses bertransaksi.
Di harapkan selaku konsumen atau masyarakat harus bisa membiasakan menjadi konsumen yang cerdas, memiliki sifat teliti sebelum membeli serta cermat dalam mengkonsumsi barang yang akan dimiliki.
Sebagai masyarakat pengguna selalu lakukan pemeriksaan secara detil mengenai keaslian merk barang, label produk masa berlaku serta jaminan garansi dari penjual jika ada.

Periksa sebelum membeli adalah hak sebagai konsumen, tanyakan yang harus ditanyakan dan perlu kepada petugas yang berjaga atau pada penjualnya mengenai produk yang anda minati
.
Jangan khawatir, ini adalah hak anda sebagai konsumen apalagi pemerintah melalui Ditjenspk Perdagangan kita telah meberikan regulasi dan payung hukum untuk melindungi konsumen lewat pengawasan yang ketat secara rutin.
Jika kebetulan anda menginginkan produk terbaru yang belum anda kenal, sebaiknya tanyakan apakah sudah sesuai dengan stadar mutu atau K3L periksa label yang tertera.
dan untuk produk makanan jadi atau olahan sebaiknya periksa tanggal kedaluarsa yang tertera.
Semoga dengan ulasan ini bisa menambah wawasan serta pengetahuan akan Pentingnya menjadi Konsumen Cerdas Paham Perlindungan Konsumen.
Semoga Bermanfaat.
Tags: Kontes Seo
Share your views...
27 Respones to "Konsumen Cerdas Paham Perlindungan Konsumen"
Arikelnya menarik sekali gan, terimakasih semoga kesuksesan menyertai.
Thursday, March 21, 2013 at 11:20:00 AM GMT+7
yg SNI emg udah terjamin aman bro? ane kurang yakin deh
Thursday, March 21, 2013 at 7:10:00 PM GMT+7
Info yang bagus..
terimakasih.
Tuesday, March 26, 2013 at 8:13:00 PM GMT+7
Semoga kita semua yang menjadi konsumen bisa lebih pinter lagi dalam membeli barang.
Tuesday, March 26, 2013 at 8:57:00 PM GMT+7
Ada juga tuh hari konsumen nasional???
kapan tuh?
Tuesday, March 26, 2013 at 9:12:00 PM GMT+7
Artikel yang bagus...
semoga bermanfaat untuk orang banyak.
Tuesday, March 26, 2013 at 9:17:00 PM GMT+7
gan mana nih artikel hiburan terbarunya . .
:D
Tuesday, March 26, 2013 at 9:26:00 PM GMT+7
Semoga menang kontes SEO mas. semnagat.
Sunday, March 31, 2013 at 1:09:00 PM GMT+7
Makasih informasinya, saya sangat setuju untuk memebrikan perlindungan konsumen yang maksimal agar konsumen tidak dirugikan.
Sunday, March 31, 2013 at 2:46:00 PM GMT+7
ternyata bikin artikel menarik di blog itu ga gampang. . .
semoga apa yang saya dapat di blog ini bisa saya jadikan referensi buat blog saya.
makasih gan.
Wednesday, April 3, 2013 at 9:00:00 PM GMT+7
ada tips menghadapi penjual yang cules gan? soalnya seringkali saya menemui tipikal pengelola usaha jika ditanya produk yang mau dibeli, pelit banget menginformasikan.. biasanya saya lebih sering segera meninggalkan doi meski barang tersebut benar - benar saya inginkan :(
Monday, April 8, 2013 at 12:13:00 PM GMT+7
sangat menarik dan bermanfaat gan,semoga terus lancar dan memberikan pandangan yang lain
Wednesday, April 10, 2013 at 1:05:00 PM GMT+7
saya sangat terkesan dengan artikelnya, semoga makin sukses.
Wednesday, April 10, 2013 at 3:54:00 PM GMT+7
wah ini dalam rangka apa mas..??
Memang sebagai konsumen cerdas hal ini bagus
Tuesday, April 16, 2013 at 6:38:00 AM GMT+7
meski lomba berakhir
artikelnya bagus banget informatif
mohon kunjunganya
di artikel sederhana saya
http://najibkarya.blogspot.com/
Tuesday, April 30, 2013 at 12:31:00 PM GMT+7
konsumen memang perlu dilindungi
Tuesday, May 7, 2013 at 8:01:00 PM GMT+7
wah klo udah suka terhadap terntentu udah gak meduliin perlindungan konsumen segala. dan kadang ini jadi boomerang bagi konsumen
Wednesday, May 8, 2013 at 7:42:00 AM GMT+7
terima kasih untuk informasinya
Monday, June 17, 2013 at 3:10:00 PM GMT+7
konsumen sekarang kok dilawan. kan banyak penipuan2, jadi harus pandai pilah pilih
Thursday, June 20, 2013 at 9:39:00 PM GMT+7
saya setuju ...Semoga kita semua yang menjadi konsumen bisa lebih pinter lagi dalam membeli barang.
Friday, June 28, 2013 at 8:40:00 AM GMT+7
pos besar Saya suka blog Anda.
Monday, July 1, 2013 at 9:03:00 PM GMT+7
bener tuh gan.. ibu ibu yang suka belanja itu biar dapet hak nya :)
Monday, July 15, 2013 at 12:56:00 PM GMT+7
info yang sangat bagus gan
Saturday, July 27, 2013 at 1:53:00 PM GMT+7
thanks gan ini bisa jadi acuan skripsi saya
Wednesday, July 31, 2013 at 9:19:00 AM GMT+7
konsumen sekarang emang pintar2
Friday, August 23, 2013 at 5:46:00 AM GMT+7
betul seklai gan kalau paham jadinya aman dari bahaya
Wednesday, September 4, 2013 at 11:24:00 AM GMT+7
penjual yang gak perhatikan konsumen ya gak bakal laris sekarang
Wednesday, September 4, 2013 at 2:18:00 PM GMT+7
Post a Comment
Blog ini adalah " Dofollow" Komentar Akan Langsung Ditampilakn Tolong Jangan Nyepam ya, Kunjungi Situs Dofollow lainya di Jual Beli Notebook Bekas dan Harco Komputer dan Info Teknologi dan Tips Komputer
Perhatian != Menyertakan Url Life link di Komentar atau Menggunakan nama dan link yang sama secara berulang akan di anggap SPAM oleh Filter kami dan Otomatis tidak akan diterbitkan =
Note: Only a member of this blog may post a comment.